
Panen Raya P5: Meriahkan Kebinekaan dan Wirausaha di SMAN 1 Tanjung Bintang
SMAMTABNEWS—SMAN 1 Tanjung Bintang sukses menggelar Panen Raya dalam rangka Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) pada Kamis, 20 Februari 2025. Kegiatan ini mengangkat dua tema utama, yaitu Kebinekaan untuk kelas XI dan Kewirausahaan untuk kelas X. Acara berlangsung meriah dengan partisipasi aktif dari seluruh siswa […]
Acara Sekolah Berita Sekolah KABAR SMANTAB SMAN 1 Tanjung Bintang